Subscribe
Add to Technorati Favourites
Add to del.icio.us
18 Mei 2010

SMK Labor selalu terdepan dalam Teknologi Pendidikan

Diposting oleh Robby Usman

SMK Labor Binaan FKIP UNRI Pekanbaru ini memang selalu terdepan dalam bidang teknologi pendidikan, terutama sislo atau sering disebut sistem online yang baru - baru ini di buat. mading online ini banyak menarik siswa - siswa Smk Labor karena mading online ini banyak pengetahuan - pengetahuan yang menarik sehingga siswa smk labor tertarik akan membacanya.

Smk Labor mempunyai 3 teknologi pendidikan terbaru yang bersifat relatif yaitu :

  1. Sms Gateway adalah sms yang di mana mengatur pendidikan di Smk Labor. Apabila seorang siswa melanggar aturan sekolah, sms gateway akan langsung memberitahukan ke orang tua siswa yang melanggar aturan dengan melalui sms.
  2. mading online merupakan website yang di mana bertujuan membuat siswa - siswa smk labor berminat untuk membaca berita terbaru dan ada juga cerita - cerita.
  3. Ada juga website yang khusus untuk melihat nilai KD ataupun nilai SK yang bersifat SIM .

14 April 2010

Hari Kebangkitan Nasional

Diposting oleh Robby Usman

Kebangkitan nasional adalah masa bangkitnya semangat persatuan, kesatuan, dan nasionalisme serta kesadaran untuk memperjuangkan kemerdekaan Indonesia, yang sebelumnya tidak pernah muncul selama penjajahan 350 tahun. Masa ini ditandai dengan dua peristiwa penting, yaitu berdirinya Boedi Oetomo (20 Mei 1908) dan ikrar Sumpah Pemuda (28 Oktober 1928). Masa ini merupakan salah satu dampak politik etis yang mulai diperjuangkan sejak masa Multatuli.

Tokoh-tokoh kebangkitan nasional, antara lain: Sutomo, Gunawan, dr. Tjipto Mangunkusumo, Suwardi Suryoningrat (Ki Hajar Dewantara), dr. Douwes Dekker, dll.

Ki Hajar Dewantara (suwardi suryoningrat) adalah adalah aktivis pergerakan kemerdekaan Indonesia, kolumnis, politisi, dan pelopor pendidikan bagi kaum pribumi Indonesia dari zaman penjajahan Belanda.